Ayoo Siapkan Diri Anda Jadi Petugas Pantarlih, KPU Kota Tomohon Sudah Buka Pendaftaran

Portal24.id, TOMOHON – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tomohon membuka pendaftaran Petugas Pemutakhiran Data Pemilih pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tahun 2024.

 

Ini Jadwal Tahapan Pembentukan Pantarlih, Pengumuman Pendaftaran calon Pantarlih/PPDP 13 – 17 Juni 2024, Penerimaan Pendaftaran Calon Pantarlih 13-19 Juni 2024, Penilitian Adsministrasi calon Pantarlih 14 – 20 Juni 2024, Penetapan Nama Hasil Seleksi Pantarlih 23 Juni 2024, Pelantikan Pantarlih 24 Juni 2024.

 

Persyaratan Pembentukan Pantarlih : Warga Indonesia, Berusia Paling rendah 17 Tahun, Berdomisili dalam wilayah Kerja, Mampu secara jasmani dan rohani, Pendidikan Paling Rendah SMA, Tidak Menjadi Anggota Partai Politik Paling singkat 5 Tahun.

 

Dokumen Kelengkapan Pembentukan Pantarlih : Surat Pendaftaran, Surat Pernyataan Bermaterai, Fotocopy KTP-EL, Surat Kesehatan Jasmani, Fotocopy Ijazah SMA/Sederajat atau Ijazah Terakhir, Daftar Riwayat Hidup, Pasfoto berwarna Ukuran 4×6, Surat keterangan dari partai politik bersangkutan bagi calon yang tidak lagi menjadi anggota partai politik paling singkat 5 tahun.

Ayooo siapkan diri anda dan daftarkan menjadi petugas Pantarlih

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *